DENPASAR (NUANSA BALI). Tim Pembina Kabupaten/Kota Sehat Provinsi Bali yang diketuai Sekda Dewa Made Indra bertekad mempercepat terwujudnya Bali sebagai Provinsi Sehat. Melalui komitmen dan sinergi dengan kabupaten/kota, Bali ditargetkan dapat meraih predikat sebagai provinsi sehat pada tahun