AMLAPURA (CAHAYAMASNEWS). Hingga kini IPM Karangasem masih rendah, untuk itu dunia pendidikan di Karangasem masih perlu diperjuangkan. Bupati Gede Dana menginginkan, di masa kepemimpinannya perguruan tinggi dapat dibangun di Kabupaten Karangasem. Keseriusan Bupati yang dikenal sederhana ini