SINGARAJA (CAHAYAMASNEWS.COM). Memasuki hari raya Lebaran Idul Fitri 1444 Hijriah, Polres Buleleng menggulirkan operasi dengan sandi “Ketupat Agung”. Untuk melancarkan operasi ini, sebanyak 540 personel dikerahkan. Sebelum memulai menjalankan tugasnya, ratusan perosnel ini mengikuti apel gelar