GIANYAR (CAHAYAMASNEWS). Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati menyerahkan penetapan Karya Budaya Kerajinan Perak Celuk sebagai Warisan Budaya Takbenda Indonesia. Penetapan tersebut diserahkan oleh Wagub Cok Ace kepada Bendesa Desa Adat Celuk I Kadek Anom Astabrata seusai